KEGIATAN SOSIALISASI KAMPUS DI SMK NEGERI 1 PALASAH

Kegiatan sosialisasi kampus Universitas Majalengka oleh team @dutakampusunma yang dilaksanakan di SMK Negeri 1 Palasah pada hari Kamis, 15 Desember 2021. Semoga dengan adanya kegiatan ini memberikan dampak positif salah satunya meningkatkan motivasi adik-adik semua untuk melanjutkan pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi.

ANUGERAH INNOVILLAGE 2021

Dari ratusan Proposal se-Indonesia, Tim Universitas Majalengka Lolos Top 120 dan mendapatkan pendanaan untuk social projectnya.  Dari Top 120 proposal yang tersebar di seluruh penjuru Indonesia, dipilih Top 15 project terbaik di tiap kategorinya.  Apakah Tim 48 Universitas Majalengka akan menjadi yang terbaik di kategori Best Appropriate Technology Innovillage 2021 Read more

RAKER FT UNMA

Rapat Kerja Fakultas Teknik Universitas Majalengka  Melalui Kerjasama, Kita Tingkatkan Mutu MBKM  Batam, 14-16 Desember 2021 #unma #universitasmajalengka #uib #universitasinternasionalbatam #kerjasama #KampusMerdeka #MBKM #merdekabelajar Penulis : ADE BASTIAN (DOSEN)

Program Studi Pendidikan Biologi Laksanakan Kegiatan Kuliah Lapangan Berbasis Citizen Science

Program Studi Pendidikan Biologi FKIP Universitas Majalengka baru-baru ini (4/12) telah melaksanakan kegiatan kuliah lapangan (Kulap) di Hutan Mangrove Karangsong. Kegiatan Kulap ini merupakan agenda rutin yang dilaksanakan Program Studi Pendidikan Biologi, hanya saja pada masa pandemic di stop untuk sementara dan baru dilaksanakan lagi pada tahun 2021. Tujuan dari Read more

BEST APPROPIATE TECHNOLOGY SOLUTION, INNOVILLAGE 2021

Alhamdulillahirobbil’alamin… Tim 48 Universitas Majalengka meraih prestasi rangking 1 Kategori Best Appropiate Technology Solution  Top 15 Innovillage 2021@innovillage #TOP15#Innovillage2021 #DigitalBikinKerenDesaku #SustainableDevelopmentGoals #BUMNuntukIndonesia #TelkomIndonesia #TelkomUniversity #MerdekaBelajar #KampusMerdeka #TalentDigital #ifunma #informatikaunma #ftunma #fakultasteknikunma #unma #universitasmajalengka #unmabernaskarenakualitas #drone #pestisida #bawangmerah #windstandrobotic #IoT #internetofthings #himatifunma Penulis : ADE BASTIAN (DOSEN)

Kegiatan Sosialisasi Kampus di MA Negeri 1 Majalengka

Kegiatan sosialisasi kampus Universitas Majalengka oleh team @dutakampusunma yang dilaksanakan di MA Negeri 1 Majalengka pada hari Senin, 13 Desember 2021. Semoga dengan adanya kegiatan ini memberikan dampak positif salah satunya meningkatkan motivasi adik-adik semua untuk melanjutkan pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi. Penerimaan Mahasiswa Baru Universitas Majalengka Tahun Akademik Read more

PERINGKAT UNIVERSITAS MAJALENGKA VERSI SIMKATMAWA

UNMAku – Universitas Majalengka (UNMA) mendapatkan peringkat ke-185 pada penilaian Sistem Informasi Manajemen Pemeringkatan Kemahasiswaan (Simkatmawa) yang sebelumnya UNMA berada di urutan ke-539. Informasi pemeringkatan ini berdasarkan surat No. 6978/E2/KM.12/2021 Kementrian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi, Direktorat Pendidikan Tinggi atau Dikti mengumumkan pemeringkatan tersebut tertanggal 3 Desember 2021. Selain mendapatkan Read more

TRY OUT SBMPTN DI UNIVERSITAS MAJALENGKA

Halo adik-adik..Masih bingung cara pendaftaran Try Out SBMPTN bagaimana? Yuk simak penjelasannya ya Ayo adik adik, ikut dan ramaikan acara Try Out SBMPTN!!! Selain belajar ada hiburan serta hadiah menarik loh.. Segera daftarkan diri kamu!!!Karena acara ini TERBATAS HANYA 1000 SEAT. https://unma.link/TOSBMPTNUNMA21 #unma#universitasmajalengka#unmabernaskarenakualitas#TOSBMPTN2021 Penulis : MOZA ANGGRAINI (PKP)

GELAR KARYA DIGITAL MAJALENGKA

GELAR KARYA DIGITAL MAJALENGKA  7 Desember 2021Auditorium Universitas Majalengka  ● Gelar Karya Games & Animasi ● Talkshow ● Fun Game Competition● Bedah Karya Games ● Mini Workshop ● Sanggar Panghégar Selain Talents Game Developer dan Animator Lokal Asli Majalengka, turut menghadirkan :  ■ A Fran Amigo N. (Ketua Cirebon E-Sport Association) ■ M. Prasetya Nugraha Read more

RIZKI, Mahasiswa UNMA yang Banyak Membantu Mengamankan Website

Sivitas Akademika Fakultas Teknik Universitas Majalengka mengucap selamat dan sukses atas pencapaian saudara Rizki Alam Ramdhani dalam Pengembangan Website Magang dan Studi Independen Bersertifikat Kemendikbudristek Tahun 2021 dan Improved Website Performance from SQL Injection Attacks Universitas Sanata Dharma Tahun 2021  #ifunma #informatikaunma #ftunma #fakultasteknikunma #unma #universitasmajalengka #unmabernaskarenakualitas #mbkm #msib #kampusmerdeka Read more