WR1 UNMA lepas PPL dan PKL Mahasiswa Fakultas Agama Islam
Majalengka, 24/01/23. Menumbuhkan kompetensi melalui kolaborasi jadi tema PPL dan PKL tahun ini, 28 mahasiswa dilepas oleh WR1 Bapak Jakarta Sulaksana, PhD mewakili Rektor UNMA Dr. Indra A Budiman, M.Pd. Mahasiswa berasal dari tiga program studi yaitu PAI, Ekonomi Syariah dan PIAUD. Mereka siap melaksanakan PPL dan PKL di tahun Read more